Cara Install IIS 7 + ASP.NET di Windows Server 2008/R2 | DASAR PROGRAMER

Cara Install IIS 7 + ASP.NET di Windows Server 2008/R2

Apa itu IIS ? IIS = Internet Information Service, intinya adalah Web Server nya buatan Microsoft, Mungkin kita juga kenal yang namanya Apache (Web Server yang free/open source). Apache biasanya akan di sandingkan dengan HTML, PHP  dan MySQL atau lebih dikenal dengan XAMPP (ini versi bundling/satu paket) walaupun kita juga bisa install satu per satu. Sedangkan IIS itu disandingkan dengan ASP.NET dan Ms.SQL Server. Baik berikut ini step by step nya :
Go to Start Menu->Administrative Tools->Server Manager
Add Roles

Next
Checlist Web Server IIS
Pilih Add Required Features
Next
Chelist : "HTTP Redirection" dan Semua "Application Development"
Install dan tunggu sampai finish
Untuk Mengcek/test bahwa IIS kita sudah terinstall dengan benar, maka buka web browser kamu dan ketik localhost lalu enter, maka akan muncul ISS seperti gambar dibawah ini :

Tags:
how to install iis windows xp, 7, 8, server 2003, server 2008, IIS adalah, cara setting IIS, cara configurasi IIS

Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan klik disini untuk berlangganan gratis via email, dengan begitu Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di dasarprogrammer.blogspot.com

0 komentar:

Posting Komentar